Untuk sertifikasi Sistem Manajemen, jika pada waktu pengajuan dokumen sudah sesuai dan lengkap, membutuhkan waktu sekitar 2-3 bulan. Untuk sertifikasi produk, membutuhkan waktu paling cepat 3 bulan.
Kecepatan waktu bergantung pada penyelesaian ketidaksesuaian audit lapangan oleh perusahaan dan pengujian contoh (khusus untuk sertifikasi produk).